Minggu, 17 Januari 2016

Resume Presentasi Kelompok 7

Pertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat

Pertentangan Sosial adalah suatu konflik yang terjadi didalam suatu lingkungan masyarakat.
Integrasi Masyarakat 

Integrasi berasal dari bahasa inggris “integration” yang berarti kesempurnaan atau keseluruhan. integrasi sosial dimaknai sebagai proses penyesuaian di antara unsur-unsur yang saling berbeda dalam kehidupan masyarakat sehingga menghasilkan pola kehidupan masyarakat yang memilki keserasian fungsi.


A. Faktor Internal :
kesadaran diri sebagai makhluk sosial
tuntutan kebutuhan
jiwa dan semangat gotong royong
B. Faktor External :
     tuntutan perkembangan zaman
     persamaan kebudayaan
     terbukanya kesempatan berpartisipasi dalam kehidupan bersama
     persaman visi, misi, dan tujuan
     sikap toleransi
     adanya kosensus nilai
     adanya tantangan dari luar


Tidak ada komentar :

Posting Komentar